Karena suatu keadaan, Machida dipindahkan ke sekolah yang dulunya sekolah khusus perempuan. Dia adalah cowok satu-satunya di kelas, dan sering diganggu dan digodain oleh dua cewek yang populer di kelas yaitu Mao dan Rio. Kehidupan sekolah Machida terasa berat di kelilingi banyak cewek cantik dan menggoda…